Senin, Juli 11, 2011

Fana

Sepi di keramaian...
Hening di keriuhan...
Terbawa...
Kembara jiwa...
Diam melayang...
Teralir sealun gelombang mendayu...
Menyayat...
Hingga tetes lenyap...
Sunyi...hampa...
Suwung...


oleh Irina Dayon pada 27 April 2011 jam 21:35

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mengenai Saya

Foto saya
denpasar, bali, Indonesia
Come to visit my world...

Pengikut

Cari Blog Ini