Senin, Juli 11, 2011

Geliat Ragawi (Tarian Sukma)

Berpusing seperti gasing

Menggeliat bagai ulat di dedaunan

Menari-nari serupa jentik-jentik dalam air

Berputar-putar selaras pusaran

Menarik ke dalam kabut keabadian

Merasuk sukma menggiring jiwa

Bujukan melupa keakuan

Melarung rasa duniawi

Meliuk...

Seirama tarikan napas

Merasakan

Kehidupan....



oleh Irina Dayon pada 06 Juli 2011 jam 17:54

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mengenai Saya

Foto saya
denpasar, bali, Indonesia
Come to visit my world...

Pengikut

Cari Blog Ini